Tujuan dari kegiatan “SuperCamp O-Week 2014” yang dimaksudkan adalah: 
1. Pengenalan Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (ESA). 
2. Sebagai sarana untuk menumbuhkan, menjalin, dan memelihara rasa persaudaraan di kalangan mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP Universitas Jember tanpa terkecuali. 
3. Sebagai sarana guna menggali, menyalurkan, dan mengembangkan bakat dan minat mahasiswa peserta “S.C.O.W. 2014”. 
4. Sebagai wujud nyata pembinaan generasi muda di kalangan perguruan tinggi. 
5. Menumbuhkan rasa kepedulian kepada yang membutuhkan dan aksi yang nyata kepada sesama manusia. 
6. Sebagai sarana alih generasi dari generasi sebelumya ke generasi berikutnya.

Powered by Blogger.

- Copyright © ENGLISH DEPARTMENT | UNEJ -